Faiz juga menegaskan, kemiripan logonya dengan bendera PKI hanya kebetulan semata. Sebaliknya, logo kebanggaannya itu sebenarnya memiliki arti yang mendalam bagi partai yang didirikan pada 2015 itu.
Video yang memperlihatkan gambar senapan, logo palu arit serta tulisan Partai komunis Indonesia di uang pecahan Rp100 ribu menjadi viral di media sosial. Video yang diunggah akun Muhammad Wrangler di ...
Dalam pernyataannya, Arwinsyah juga mengungkapkan kekecewaannya terhadap pencatutan logo Partai Perindo oleh pasangan calon nomor urut 4, Alaidin Abu Abbas-Anda Suhada (ASA). "Kami partai Perindo ...