TENUN IKAT - Fitria Dahlan (31) berpose di Galeri Putri Pak Tani di Desa Lamahoda, Adonara, Kabupaten Flores Timur, NTT. Fitria merintis usaha tenun ikat sejak 2018 dan semakin eksis hingga 2025.