Ia juga menceritakan bahwa dirinya sangat bangga bisa mengikuti empat kali rangkaian tur JKT48 dari mulai saat ia di Team K3, Team J, semua member JKT48 tahun lalu, dan semua member JKT48 tahun ini.
JawaPos.com - Di akhir speech kemenangan dalam Senbatsu Sousenkyo JKT48 2024, Feni Fitriyanti dengan lantang mengatakan, “Team J, your queen is back!”. Kalimat ini bukan hanya sekadar pernyataan, ...